bicara-burung muray memang sangat menarik dan tidak ada habisnya.
Dan untuk itulah bicara-burung akan membagikan tips, lebih tepatnya tips membedakan burung muray jantan dengan betina. karena mungkin ada para penghobis yang ingin tahu cara membedakan burung muray jantan dengan betina agar tidak tertipu.
Berikut tips cara Membedakan Burung Muray jantan dengan Betina
Jantan :
- Tubuh cendrung lebih besar
- Kepala besar dan Lebar.
- Ekor panjang dan lebar.
- Kaki panjang dengan sisik sedikit kasar.
- Bulu hitamnya lebih berkilau, (biru indigo)
betina:
- Tubuh lebih kecil.
- Kepala kecil dan Bulat.
- Ekor pendek dan kecil.
- Kaki pendek dengan sisik lebih halus.
- Bulu putih yang ada di punggung agak sempit, bulu hitam sedikit kusam atau keabu2an,
0 Response to "Cara Membedakan Burung Muray jantan dengan Betina"
Posting Komentar